Jumenengan Dalam Rangka Hari Jadi ke-194 Kabupaten Purworejo
Purworejo – Kamis, 13 Februari 2025. Ketua Pengadilan Negeri Purworejo Bapak R. Heddy Bellyandi, S.H., M.H. mengikuti kegiatan Jumenengan Dalam Rangka Hari Jadi ke-194 Kabupaten Purworejo bertempat di Pendopo Kabupaten Purworejo.